Wednesday, 29 November 2017

Kesalahan Saat Belajar Microsoft Office

Saat ini Microsoft office sudah menguasai komputer di seluruh dunia, jika dilakukan surveypun dapat dipastikan di setiap komputer terinstall software ini dan menjadi bagian vital dalam membantu pekerjaan sehari-hari. Tentunya menguasai software ini menjadi hal wajib bagi setiap orang yang akan terjun...
Share:

Friday, 27 October 2017

Kesalahan Belajar SEO

Di era online marketing seperti sekarang ini, banyak pemilik usaha mulai menerapkan SEO pada website mereka. Tetapi ternyata dalam penerapannya masih banyak yang melakukan kesalahan, terutama bagi mereka yang masih pemula. Tentunya kesalahan ini akan berakibat sangat fatal pada website yang diSEOkan....
Share:

Friday, 29 September 2017

Kesalahan Graphic Designer Pemula dalam Desain Grafis

Sekarang mulai banyak orang yang menekuni desain grafis baik itu sebagai hobi atau pekerjaan, tetapi apa itu desain grafis? Desain Grafis adalah proses komunikasi menggunakan elemen visual seperti tulisan, bentuk dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang disampaikan....
Share:

Thursday, 31 August 2017

Kesalahan yang Dapat Merusak Hasil SEO

Untuk mendapatkan banyak pengunjung, saat ini hampir semua website sudah melakukan SEO, baik dilakukan oleh sendiri, oleh tim khusus bagian SEO, atau menggunakan jasa SEO. Tetapi terkadang terjadi dimana setelah menerapkan teknik SEO tidak kunjung berhasil. Lalu apa yang menyebabkan hal tersebut bisa...
Share:

Sunday, 30 July 2017

Cara Membuat Logo Galaxy dari Wajah

Di dunia desain grafis banyak sekali efek yang bisa kita gunakan salah satunya adalah efek logo galaxy, Efek ini sangatlah simpel membuatnya pun tidak begitu rumit jika dibandingkan dengan efek-efek lainnya, tetapi efek ini juga tidak kalah bagus dengan efek lainnya mungkin karena warna galaxy yang...
Share:

Friday, 30 June 2017

Kursus Web di Denpasar

Website adalah sering juga disebut Web, dapat diartikan suatu kumpulan-kumpulan halaman yang menampilkan berbagai macam informasi teks, data, gambar diam ataupun bergerak, data animasi, suara, video maupun gabungan dari semuanya, baik itu yang bersifat statis maupun yang dinamis, yang dimana membentuk...
Share:

Tuesday, 30 May 2017

Cara Mengecek Google Pagerank

Dalam membangun backlink untuk keperluan SEO suatu situs, menempatkan link kita disitus yang memiliki pagerank tinggi akan sangat membantu untuk menaikkan posisi website kita. Lalu apa itu Pagerank? PageRank adalah sebuah algoritma yang telah dipatenkan yang berfungsi menentukan situs web mana yang...
Share: